Bawaslu Kota Semarang Perkuat Pemahaman Jajaran Pola Kerja ACT
SEMARANG[Berlianmedia] – Bawaslu Kota Semarang melaksanakan rapat konsolidasi kebijakan dengan mengusung tema Penguatan Kelembagaan untuk Pemilu 2024 yang Berkualitas dan Berintegritas, Senin (11/9). Rapat konsolidasi dilaksanakan dengan menghadirkan seluruh Panwaslu Kecamatan se-Kota Semarang….